SATLANTAS POLRES PAMEKASAN-SERBUAN VAKSINASI COVID19
15 Oktober 2021
Sumber: MEDIA ELEKTRONIK
SATLANTAS POLRES PAMEKASAN-Serbuan Vaksinasi COVID-19 TNI/Polri Sasar Siswa SMPN 1 PAMEKASAN Vaksinasi pada anak diharapkan dapat menekan laju penularan Covid-19 pada anak dengan harapan anak-anak maupun para siswa akan lebih siap menghadapi pembelajaran tatap muka