Satlantas Polres Lumajang melaksanakan Polisi Sahabat Anak dalam rangka Maulid Nabi Muhammad SAW
19 Oktober 2021
Sumber: kamsel satlantas lumajang
Satlantas Polres Lumajang melaksanakan Polisi Sahabat Anak dalam rangka Maulid Nabi Muhammad SAW Memberikan edukasi terib lalu lintas sejak usia dini guna menakan angka pelanggaran dan laka lantas